Category Archives: Unit Mesin UKM

Colloid Mill

Selai Kacang Tanah

Colloid Mill | Mesin Pembuat Saos | Mesin Pembuat Selai Pasta | Andaro

Deskripsi Tentang Mesin Pembuat Saos

Colloid Mill atau alat pembuat selai atau alat pemasta memang sangat penting untuk dimiliki oleh pengusaha makanan. Mesin pembuat selai & saos ini berfungsi untuk membuat berbagai macam jenis saos dengan cepat dan juga mudah. Perlu diketahui, meskipun pembuatan saos ini dengan menggunakan mesin Anda tidak perlu khawatir terkait rasanya, karena Anda tetap bisa menentukan rasa saosnya sesuai dengan yang Anda inginkan.

Penggunaan alat pembuat saus memang sangat berguna untuk meningkatkan hasil produktivitasnya. Apalagi kini permintaan akan saos semakin hari semakin banyak. Maka dari itu, dengan adanya mesin ini dapat membantu Anda memproduksi saos menjadi lebih banyak dengan jangka waktu yang lebih singkat. Selain itu, Anda juga bisa menghemat biaya pengeluaran karena tidak memerlukan tenaga kerja yang banyak. Dengan menggunakan colloid mill atau mesin pembuat saos ini Anda juga akan memperoleh keuntungan yang lebih besar karena proses pembuatan saosnya sangat cepat dan dalam jumlah hasil yang banyak.

Keutungan Menggunakan Colloid Mill | Mesin Pembuat Saos

  • Proses pembuatan saos atau selai menjadi lebih cepat dan efisien.
  • Untuk perawatan mesinnya terbilang sangat mudah dan cepat.
  • Saos yang dihasilkan juga akan lebih baik dan berkualitas bagus.
  • Tidak membutuhkan banyak tenaga kerja dalam proses pembuatan saosnya.

Mesin-Pembuat-Selai Colloid Mill

Jadi bagi Anda yang memiliki usaha pembuatan saus maka penggunaan mesin ini sangatlah bermanfaat dan berguna untuk memudahkan proses produksi saosnya. Dengan menggunakan colloid mill ini Anda juga bisa memperoleh hasil yang lebih berkualitas dengan cita rasa yang tidak akan tergantikan. Penggunaan colloid mill ini memang menjadi salah satu pilihan yang paling tepat untuk kebutuhan pembuatan saos yang Anda inginkan.

Perlu diketahui, jika mesin pembuat saus & seali ini cukuplah kokoh dan kuat sehingga bisa diandalakan dalam hal pembuatan saosnya. Tidak hanya itu saja, mesin ini juga sangat tahan lama, tidak mudah rusak ataupun berkarat meski digunakan dalam jangka waktu yang relatif lama. Meskipun begitu, Anda juga harus melakukan perawatan colloid mill ini secara rutin agar tetap bisa beroperasi sebagaimana mestinya. By Toko Mesin Usaha Andaro.

Mesin pembuat saos atau alat giling basah atau paste grinding machine ini berfungsi untuk membuat berbagai macam jenis saos / saus dengan cepat dan mudah.

Broshur Colloid Mil | Mesin Pembuat Selai

Broshur-Colloid-Mill Colloid Mill

Mesin Pencampur Bumbu

Bumbu Kering

Mesin Pencampur Bumbu | Hexagonal Mixer Pengaduk Bumbu | Andaro

Deskripsi Mesin Pencampur Bumbu – Hexagonal Mixer

Mesin pencampur bumbu atau hexagonal mixer adalah sebuah alat atau mesin yang digunakan untuk mencampurkan sekaligus mengaduk semua jenis bumbu bertekstur kering hingga menjadi merata. Alat pengaduk bumbu ini sangat bermanfaat bagi para pengusaha atau pebisnis yang bergerak di bidang kuliner, terlebih bisnis bumbu kering dalam kapasitas produksi yang lebih besar. Ala tpencampur bumbu sendiri memiliki kapasitas mencapai 10 kg hingga 75 kg dengan bahan stailess steel anti karat sehingga lebih kokoh dan tahan lama. Selain itu, mesin pengaduk bumbu kering ini juga terdiri dan tabung berbentuk hexagonal dengan memanfaatkan energi listrik untuk melancarkan kegiatan produksinya.

Mesin pencampur bumbu dibuat dengan rangka besi siku dan dijamin mampu memberikan hasil akhir yang lebih berkualitas dan memuaskan Anda. Banyaknya pilihan dimensi ini akan disesuaikan dengan kapasitas bahan atau bumbu yang akan diproses menggunakan mesin nantinya.

Alat pengaduk bumbu ini berfungsi sebagai mesin pengaduk yang akan meratakan bumbu kering hingga menempel rata di dalam snack yang diproduksi. Caranya juga sangat mudah, hanya dengan memasukkannya snack kering original ke dalam pengaduk, nyalakan mesin hingga tumbler berputar dan tambahkan bumbu kering ke dalam adonan hingga tercampur rata dengan snack original.

Keuntungan Menggunakan Hexagonal Mixer

  • Mampu mencampurkan semua bumbu kering dengan lebih merata dan menempel sempurna dibandingkan proses manual.
  • Memiliki bahan kontak produk dari stailess steel anti karat sehingga tetap bisa menjaga kehieginisan produk olahan snack.
  • Mampu menghemat tenaga, pikiran, waktu dan tentu saja uang.
  • Mudah cara perawatan dan penggunaanya.
  • Hasil pengadukan sangat berkualitas dengan hasil terbaik.

Oleh sebab itu, bagi Anda yang menekuni bisnis kuliner yang mengharuskan proses pencampuran dan pengadukan bumbu kering, pastikan untuk selalu menggunakan hexagonal mixer sehingga kegiatan operasional bisnis kuliner semakin efektif, efisien dengan hasil memuaskan. Kini keuntungan berlipat bisa dengan mudah Anda dapatkan. By Produsen Alat Mesin Pertanian Andaro.

Spesifikasi

Mesin Pencampur Bumbu ADR-MBB25S

Mesin-Pengaduk-Bumbu Mesin Pencampur Bumbu

Type Product : ADR-MBB25S
Voltage : 220-240 Volt
Frequency : 50/60 Hz
Power : 200 Watt Motor Listrik
Production : 25 Kg / Jam
Material : Tabung Segi 8 Stainless Steel
Overal Dimension : 145 x 95 x 145 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Pencampur Bumbu ADR-MBB100S

Mesin-Pengaduk-Bumbu Mesin Pencampur Bumbu

Type Product : ADR-MBB100S
Voltage : 220-240 Volt
Frequency : 50/60 Hz
Power : 1.500 Watt Motor Listrik
Production : 75-100 Kg / Jam
Material : Tabung Segi 8 Stainless Steel
Overal Dimension : 235 x 125 x 235 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Pencampur Bumbu ADR-MCB15B

Mesin-Pencampur-Bumbu Mesin Pencampur Bumbu

Type Product : ADR-MCB15B
Voltage : 220-240 Volt
Frequency : 50/60 Hz
Power : Motor Listrik 1 Hp
Production : 15-30 Kg / Jam
Material : Tabung Bulat Stainless Steel
Overal Dimension : 110 x 58 x 140 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Pencampur Bumbu ADR-MCB30B

Mesin-Pencampur-Bumbu Mesin Pencampur Bumbu

Type Product : ADR-MCB30B
Voltage : 220-240 Volt
Frequency : 50/60 Hz
Power : Motor Listrik 1.5 Hp
Production : 30-50 Kg / Jam
Material : Tabung Bulat Stainless Steel
Overal Dimension : 120 x 65 x 155 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Keripik Pisang

Keripik Pisang

Mesin Keripik Pisang | Harga Alat Pemotong & Pengiris Pisang | Andaro

Deskripsi Tentang Mesin Keripik Pisang

Mesin keripik pisang mempunyai fungsi untuk memotong maupun merajang pisang dengan ukuran yang sama. Bagi seorang pengusaha keripik pisang, mesin ini jelas sangat membantu. Bukan hanya dapat menghasilkan berbagai penghematan, namun desain keripik pisang itu sendiri juga lebih menarik. Untuk masalah kehigienisan, dijamin mesin ini tidak memberi kesempatan pada bakteri untuk masuk ke dalam makanan. Terlebih lagi, mesin ini terbuat dari bahan stainless steel sehingga jauh dari kemungkinan terjadinya karat.

Keripik-Pisang-1 Mesin Keripik Pisang

Keunggulan Alat Potong Keripik

Ada banyak keunggulan dari alat ini. Berikut beberapa di antaranya:

  • Sistem kerja alat pemotong  canggih ini cukup sederhana alias mudah dioperasikan oleh siapa pun, termasuk Anda yang masih pemula dalam menekuni bisnis camilan.
  • Anda dapat melakukan banyak penghematan, baik tenaga, biaya, waktu, maupun energi. Ini artinya, Anda mempunyai peluang lebih besar lagi untuk meningkatkan keuntungan.
  • Mesin ini terbuat dari bahan stainless steel sehingga dijamin tidak mudah berkarat dan tahan lama. Kualitasnya pun sangat terjamin.
  • Ukuran yang dihasilkan akan sama dan pastinya akan tampak menarik saat dikemas.
  • Proses pembuatannya sangat cepat karena dilengkapi dengan pisau tajam di dalamnya. Ini artinya, Anda bisa memproduksi lebih banyak lagi keripik pisang dalam waktu yang sama.
  • Alat ini dapat digunakan untuk tiga fungsi, yaitu merajang, mengiris, sekaligus memotong pisang hingga 200 kg setiap jamnya dengan ukuran sama.
  • Kebutuhan daya untuk penggunaan mesin perajang keripik ini cukup irit, yaitu hanya sekitar 200 watt.

Itulah deskripsi sekaligus keunggulan dari alat potong keripik. Sebagai salah seorang pengusaha kuliner, keberadaan mesin ini akan sangat mendukung perkembangan usaha Anda. Plusnya lagi, meskipun menggunakan mesin, rasa keripik yang dihasilkan tidak berkurang, bahkan bisa dibilang lebih lezat dan renyah. Dengan kata lain, tidak ada kata rugi saat Anda menggunakan alat pengiris keripik untuk mengembangkan bisnis Anda. By Produsen Mesin Teknologi Tepat Guna Andaro.

Spesifikasi Mesin Pengiris | Pemotong Keripik

MESIN KERIPIK PISANG MANUAL MKS-30

Alat-Pemotong-Keripik-Singkong Mesin Keripik Pisang

Model & Tipe : MKS-30
Merek : Andaro
Penggerak : Engkol
Bahan Bakar : Manual
Material : Plat Mild Steel
Rangka : Rangka Besi
Kapasitas Produksi : 30 – 50 Kg / Jam
Dimensi Mesin : 50 x 45 x 65 cm
Harga : Hubungi Kami

MESIN KERIPIK PISANG OTOMATIS MKS-50

Mesin-Keripik-Singkong Mesin Keripik Pisang

Model & Tipe : MKS-50
Merek : Andaro
Penggerak : Engkol
Bahan Bakar : Manual
Material : Plat Mild Steel
Rangka : Rangka Besi
Kapasitas Produksi : 50 – 80 Kg / Jam
Dimensi Mesin : 100 x 60 x 90 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Presto Ikan

Ikan Bandeng Presto

Mesin Presto Ikan | Harga Alat Presto Pelunak Daging & Tulang | Andaro

Deskripsi Mesin Presto Ikan

Mesin Presto Ikan tidak hanya membuat daging ikan lebih renyah, namun juga membuat tulang yang ada di dalam tubuh ikan aman untuk dikonsumsi. Seperti namanya, mesin presto ikan digunakan untuk melunakkan daging ikan sekaligus tulangnya. Bahkan, lebih dari itu, mesin ini juga dapat digunakan untuk mempresto ayam, daging, hingga bebek. Plusnya lagi, mesin tidak akan mengubah rasa, bahkan justru akan melipatgandakan kenikmatannya saat masuk di mulut. Bagi para pengusaha kuliner, seperti rumah makan, restoran, hotel, katering, usaha khusus presto, dan masih banyak lagi, tentu mesin ini sangat membantu proses pengolahan masakan mereka.

Keunggulan Alat Presto Daging

Seperti halnya mesin otomatis lainnya, mesin presto ikan juga mempunyai banyak keunggulan. Tak heran jika banyak pengusaha yang menjadikan mesin ini sebagai andalam mereka dalam memproduksi makanan. Berikut ini beberapa keunggulan dari mesin presto ini:

  • Mesin terbuat dari bahan stainless steel, bukan alumunium. Dengan begitu, masakan akan lebih cepat matang secara merata. Tidak hanya itu, bahan ini juga tidak akan mudah berkarat yang nantinya akan sangat mempengaruhi taste dari makanan yang dimasak di dalamnya.
  • Mempunyai desain yang aman dan nyaman. Dengan begitu, Anda tidak perlu khawatir saat menggunakannya.
  • Mesin mempunyai inovasi terbaru sehingga Anda tidak perlu khawatir ketinggalan zaman. Bahkan, mesin ini bisa menjadi pelengkap sekaligus penghias dapur yang canggih dan keren.
  • Mesin ini tidak hanya digunakan untuk melunakkan daging ikan, namun juga bahan makanan lainnya, seperti ayam, bebek, kacang-kacangan, dan sebagainya.
  • Mempunyai kualitas bahan serta pengerjaan yang tinggi. Mesin ini mempunyai suara yang lebih halus dibandingkan mesin lainnya.
  • Sparepart mesin sudah benar-benar teruji untuk menghasilkan sebuah kuliner yang mempunyai rasa sangat nikmat.

Itulah beberapa keunggulan yang bisa Anda dapatkan jika menggunakan mesin presto ikan ini. Lebih dari itu, Anda juga bisa menghemat waktu untuk memproses masakan. Hal ini tentu sangat menguntungkan bagi Anda sebagai pengusaha kuliner. By Produsen Mesin Teknologi Tepat Guna Andaro.

Mesin Presto Ikan Digunakan Untuk Melunakkan Daging Ikan Sekaligus Tulangnya. Bahkan, Mesin Ini Juga Dapat Digunakan Untuk Mempresto Ayam, Daging & Bebek.

Spesifikasi Mesin Presto Ikan, Duri & Tulang Lunak

Mesin Presto Industri MPIX-710

Mesin-Presto-Ikan-Pelunak-Daging Mesin Presto Ikan

Model & Tipe : MPIX-710
Pemanas : Kompor LPG
Bahan Bakar : Gas LPG
Material : Stainless Steel
Rangka : Besi UNP
Kapasitas Produksi : 7-10 Kg / Proses
Dimensi Mesin : 40 x 40 x 50 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Presto Industri MPI-10

Mesin-Presto-Ikan-ANDARO Mesin Presto Ikan

Model & Tipe : MPI-10
Merek : Andaro
Pemanas : Kompor LPG
Bahan Bakar : Gas LPG
Material : Stainless Steel
Tebal Tabung : 3 mm Stainless Steel
Keranjang : 2 Sap
Kapasitas Tabung : 10 Kg / Proses
Fitur : Safety Valve, Kontrol Tekanan.
Dimensi Mesin : 46 x 46 x 85 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Presto Industri MPI-20

Mesin-Presto-Ikan-ANDARO Mesin Presto Ikan

Model & Tipe : MPI-20
Merek : Andaro
Pemanas : Kompor LPG
Bahan Bakar : Gas LPG
Material : Stainless Steel
Tebal Tabung : 3 mm Stainless Steel
Keranjang : 3 Sap
Kapasitas Tabung : 20 Kg / Proses
Fitur : Safety Valve, Kontrol Tekanan.
Dimensi Mesin : 48 x 48 x 95 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Presto Industri MPI-30

Mesin-Presto-Ikan Mesin Presto Ikan

Model & Tipe : MPI-30
Merek : Andaro
Pemanas : Kompor LPG
Bahan Bakar : Gas LPG
Material : Stainless Steel
Tebal Tabung : 3 mm Stainless Steel
Keranjang : 3 Sap
Kapasitas Tabung : 30 Kg / Proses
Fitur : Safety Valve, Kontrol Tekanan.
Dimensi Mesin : 50 x 50 x 100 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Presto Industri MPI-40

Mesin-Presto-Ikan Mesin Presto Ikan

Model & Tipe : MPI-40
Merek : Andaro
Pemanas : Kompor LPG
Bahan Bakar : Gas LPG
Material : Stainless Steel
Tebal Tabung : 3 mm Stainless Steel
Keranjang : 4 Sap
Kapasitas Tabung : 40 Kg / Proses
Fitur : Safety Valve, Kontrol Tekanan.
Dimensi Mesin : 58 x 58 x 105 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Presto Industri MPI-50

Mesin-Presto-Ikan Mesin Presto Ikan

Model & Tipe : MPI-50
Merek : Andaro
Pemanas : Kompor LPG
Bahan Bakar : Gas LPG
Material : Stainless Steel
Tebal Tabung : 3 mm Stainless Steel
Keranjang : 5 Sap
Kapasitas Tabung : 50 Kg / Proses
Fitur : Safety Valve, Kontrol Tekanan.
Dimensi Mesin : 65 x 65 x 110 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Penggoreng Abon

Abon Daging

Mesin Penggoreng Abon | Harga Alat Pembuat Abon Sapi & Ikan | Andaro

Deskripsi Mesin Penggoreng Abon Sapi & Ikan

Mesin Penggoreng Abon merupakan sebuah mesin yang digunakan untuk menggoreng abon yang telah disuwiri. Selain sebagai alat untuk menggoreng, mesin pembuat abon ini juga dapat berfungsi sebagai pencampur bahan sehingga pengguna tidak perlu lagi membolak-balikkan adonan selama proses penggorengan. Biasanya, mesin ini dilengkapi dengan kompor gas, sehingga saat membeli satu paket mesin penggoreng abon, Anda tidak perlu mengeluarkan biaya tambahan lainnya. Bagi seorang pengusaha abon, jelas mesin ini sangat penting keberadaannya. Selain mempermudah proses produksi, juga bisa menghemat pengeluaran daripada menggunakan tenaga manusia.

Keunggulan Menggunakan Alat Abon Sapi & Ikan

Ada banyak keunggulan dengan menggunakan mesin pembuat abon ini. Berikut ini beberapa di antaranya:

  • Lebih praktis, karena Anda cukup memasukkan bahan berupa suwiran daging yang telah disuwir-suwir sebelumnya, kemudian hidupkan mesin, maka Anda tinggal menunggu hasil keluaran dari abon tersebut. Sebenarnya, untuk menyuwir daging juga telah disediakan mesin khusus, sehingga akan sangat membantu Anda jika harus membuat abon dalam jumlah banyak.
  • Lebih cepat, terlebih jika dibandingkan dengan tenaga manusia. Mesin tidak mudah merasa lelah seperti halnya manusia. Padahal, kelelahan akan sangat mempengaruhi kualitas abon yang dihasilkan. Ini artinya, dengan menggunakan mesin tersebut, Anda bisa lebih memaksimalkan kuantitas produksi.
  • Abon yang dihasilkan bisa disesuaikan dengan selera Anda sebagai pembuatnya. Mesin ini bisa menghasilkan abon dengan tekstur lembut hingga kasar. Anda tinggal menyetingnya sendiri.
  • Tidak akan ada perubahan rasa meskipun proses pengolahan dilakukan dalam mesin. Sebab, mesin ini terbuat dari bahan stainless steel yang anti karat.
  • Kehigienisan produk sangat terjaga karena mesin ini tidak memungkinkan bagi bakteri untuk ikut tercampur dalam adonan.

Itulah beberapa keunggulan jika Anda menggunakan mesin pembuat abon sapi & Ikan. Plusnya lagi, dengan menggunakan mesin ini, Anda akan melakukan banyak penghematan, baik biaya, tenaga, maupun waktu. Hal ini tentu akan berimbas pada keuntungan yang akan Anda dapatkan. So, bagi Anda pengusaha abon, wajib hukumnya mempunyai mesin penggoreng abon ini. By Produsen Mesin Teknologi Tepat Guna Andaro.

Spesifikasi Mesin Penggoreng Abon

Mesin-Penggoreng-Abon-Daging Mesin Penggoreng Abon

Model & Tipe : ADR MPAX 150
Penggerak : Electric Motor 1 HP
Pemanas : Kompor LPG
Material : Stainless Steel
Rangka : Besi UNP
Kapasitas Produksi : 10-15 Kg / Proses
Dimensi Mesin : 60 x 45 x 85 cm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Peras Tebu

Sari Tebu

Mesin Peras Tebu | Harga Mesin Gilingan Tebu Terbaru | Andaro

Deskripsi Tentang Mesin Peras Tebu | Mesin Giling Tebu

Mesin Peras Tebu atau mesin giling tebu merupakan alat yang digunakan untuk memeras tebu. Alat yang disebut pula dengan nama mesin peras/giling tebu ini telah dipakai sejumlah pengusaha gula, minuman, dan pelaku bisnis lain yang memanfaatkan tebu sebagai bahan bakunya. Dibandingkan pemerasan manual, pressing tebu dengan mesin terbilang lebih cepat, higienis, dan praktis. Kualitas produk berbahan dasar sari tebu pun akan lebih bagus dan layak konsumsi.

Ada dua jenis mesin giling tebu yang beredar di pasaran, yakni versi manual dan otomatis. Perbedannya, alat manual tidak dilengkapi dan membuatnya hemat energi, sedangkan alat otomatis lebih cepat karena tak membutuhkan tenaga manusia. Apa pun tipe mesin giling tebu yang Anda gunakan, hasil perasannya akan tetap bagus dan dapat diolah menjadi berbagai jenis produk kuliner. Selain itu, terdapat saringan yang membuat hasil perasan lebih higienis. Jadi, Anda tak perlu melakukan pemerasan berkali-kali untuk memperoleh perasan tebu terbaik. Hal inilah yang membuat mesin gilingan tebu sangat efektif dan efisien.

Sari-Tebu-Murni Mesin Peras Tebu

Keuntungan Menggunakan Alat Giling Tebu

  • Mesin giling tebu terbuat dari material sesuai standar yang membuatnya tahan lama dan tidak mudah rusak walau dipakai secara berkala;
  • Sebagian besar produsen mesin menyertakan garansi untuk produknya. Dengan begitu Anda bisa membawa mesin ke tempat servis bila terjadi kerusakan tanpa harus mengeluarkan biaya (dengan catatan kerusakan/cacat tercatat dalam garansi);
  • Perawatan mesin giling tebu sangatlah mudah buat dilakukan. Tak ada alasan bagi Anda untuk membiarkan alat kotor atau absen diperiksa.

Bagaimana cara menggunakan mesin giling tebu yang tepat? Untuk tipe manual, putar tuas pengencang dan masukkan batang tebu ke penggilingan. Kemudian, putar tuas pemeras dan tekan batang sampai sari keluar. Selanjutnya, putar keran pada keran untuk mengeluarkan perasan tebu yang tertampung di wadah. Jika Anda memilih tipe otomatis, cara kerjanya lebih praktis, karena Anda hanya perlu memakai penggerak yang terdapat pada mesin peras tebu. By Produsen Mesin Teknologi Pangan Andaro.

Alat Gilingan Tebu (Sugarcane) Merupakan Alat Yang Digunakan Untuk Memeras Tebu Untuk Diambil Sarinya Menjadi Air Sari Tebu Murni.

Spesifikasi Mesin Peras Tebu | Mesin Giling Tebu Murni

Mesin-Peras-Tebu Mesin Peras Tebu

Model & Tipe : ADR MPTX 30
Penggerak : Engine 5.5 HP
Bahan Bakar : Bensin
Material : Besi Plat Mild Steel
Rangka : Besi UNP
Kapasitas Produksi : 30-50 Liter / Jam
Dimensi Mesin : 73 x 55 x 125 cm
Harga : Hubungi Kami